Selasa, 06 Oktober 2015

Java Increment Decrement

Increment biasanya digunakan untuk penambahan terus menerus dan decrement biasanya digunakan untuk pengurangan terus menerus.

dalam script akan seperti ini :


package inoensa.penugasan;

public class penugasan{
     /**
     * @param args the command line arguments
     */
    public static void main(String[] args) {
 
        int A=20;
        
        A++;
        System.out.println(A); //nilai menjadi 21

        ++A;
        System.out.println(A); //nilai menjadi 22

        --A;
        System.out.println(A); //nilai menjadi 21

        A--;
        System.out.println(A); //nilai menjadi 20
 
    }
}

0 komentar:

Posting Komentar